Selasa, 17 Juli 2012

Menginstal Windows Dari Flashdisk Dengan WinToFlash

Buat para sobat yang punya netbook dan tidak mempunyai CD atau DVD Romnya mungkin akan mengalami kesulitan untuk menginstal windows pertama kali. Meskipun dapat menggunakan CD atau DVD Rom eksternal namun cara tersebut menjadi kurang efektip dan merepotkan. Nah ada jalan keluar dan solusinya nih sob yaitu dengan cara menggunakan flashdisk untuk menginstal windowsnya. Untuk dapat menginstal windows dari flashdisk sobat memerlukan software yang namanya WinToFlash. Mau lebih jelas infonya?

Apa sih WinToFlash?

WinToFlash adalah software yang dapat memindahkan CD atau DVD instalasi windows sobat ke dalam media seperti flashdisk maupun hardisk eksternal
Menginstal Windows Dari Flashdisk Dengan WinToFlash!!
Fitur-fitur yang terdapat pada WinToFlash
1. Windows XP/2003/Vista/2008/7 to a USB drive transfer
2. WinPE (BartPE based on Windows XP/2003, WinPE based on Windows Vists/2008/7 and so on) to a USB drive transfer
3. USB media erasing full or quick
4. Create a USB drive with emergency bootloader for Windows XP/2003
5. MS-DOS to a USB drive transfer
6. Create a USB drive with Windows XP/2003 Recovery Console
7. Support Windows XP / Windows 7 32 dan 64 bit
Praktis dan mudah kan sob penggunaan softwarenya ^_^ jadi silahkan aja di download softwarenya biar instal windows sobat menjadi lebih mudah dan praktis dan yang pasti semua software di www.ad4msan.com gratis dan full version
NB: setelah di download cukup di ekstrak dan dijalankan sob (tidak perlu diinstal softwarenya)
Menginstal Windows Dari Flashdisk Dengan WinToFlash!!
WinToFlash | Size: 8 MB
Menginstal Windows Dari Flashdisk Dengan WinToFlash!!


username/password: www.ad4msan.com

Cara Mudah Membuat Windows XP USB Flashdisk


Jika anda suka artikel ini, Mohon bagikan ke teman di Google+,Facebook & Twitter:







91

Windows didalam USB flashdiskUSB flashdisk saat ini banyak dipakai sebagai pengganti cd/dvd atau media simpan lainnya karena gampang dibawa dan mudah digunakan. Apalagi harganya yang terjangkau, membuat flashdisk banyak digunakan untuk keperluan menyimpan data dan file. Bahkan USB flashdisk tidak hanya difungsikan sebagai media simpan file,  sekarang flashdisk mulai banyak digunakan untuk install windows dan linux melalui flashdisk. Artinya untuk menginstall windows xp/vista atau windows7 tidak harus memakai cd/dvd windows tapi cukup dengan flashdisk bootable yang berisi file-file installasi windows. Untuk membuat flashdisk windows xp yang bootable tidak bisa dengan kopi paste isi cd windows lalu dimasukkan kedalam flashdisk, tetapi membutuhkan software khusus seperti Flashboot yang akan membuat USBflashdisc menjadi bootable sekaligus mengkopikan file installasi windows keadalam flashdisk. Saya contohkan disini adalah cara membuat windows xp usb dengan memakai flashdisk 1 gb, Sebelumnya siapkan dulu software berikut ini:
Bila kedua software sudah didownload, lanjutkan langkah-langkah dibawah ini:
  1. Siapkan cd installasi windows xp, atau file iso-nya jika belum punya file image(iso) silahkan lihat artikel membuat iso file dari cd/dvd windows xp.
  2. Masukkan/ Tancapkan flashdisk ke komputer, ingat !! sebelumnya backup data penting didalam flashdisk, lalu jalankan program HPUSBDisk.exe untuk memformat flashdisc. Lalu formatlah flashdisk dengan software HPUSBDisk.exe. Pilih file system FAT32 untuk format flashdisk.
  3. Jalankan Flashboot 2.0b portable.exe.
  4. Setelah program terbuka, klik “Next
  5. Muncul pilihan FlashBoot Main Menu, lalu klik menu CD -> USBFlashBoot Main Menu
  6. Kemudian pilih drive cd/dvroom yang sudah berisi Windows XP CD, atau pilih opsi “Image file” Jika ingin mengambil dari file iso yang sudah dibuat dengan program iso maker lalu klik Next. Pilih sumber file
  7. Setelah itu keluar pilihan skenario, pilih Convert Windows XP/2000 Installation CD lalu klik Next lagi.Convert Windos XP/2000 Installation CD
  8. Kemudian pilih drive Flashdisk, Selanjutnya klik Next lagi.
  9. Masukkan pada Volume label terserah, dan file system pilih FAT32, klik Next.Volume label
  10. Lalu klik tombol “Format Now” untuk memulai proses pembuatan Windows XP Flashdisk.
  11. Tunggu proses format dan copy file Windows sampai selesai, sampai muncul Complete successfully.Click OK to exit.
Setelah berhasil membuat Windows XP USB sekarang sudah siap digunakan untuk install komputer lewat USB, Lanjut ke tahap Step by step install Windows XP dari flashdisk tapi sebelumnya set bios PC agar boot dari USB Flashdisk. Untuk memastikan atau sekedar mencoba gunakan aja MobaliveCD untuk menguji Flazhdick. Selamat mencoba semoga bermanfaat.

Download Windows XP Pro SP2 Iso

Selain Windows XP SP3 Original (Genuine) yang telah kita bagi pada posting sebelumnya ada juga windows XP Pro sebagai salah satu pilihan. Windows XP Pro adalah salah satu windows XP yang bisa kita gunakan sebagai sistem operasi bagi komputer kita.

Yang berminat memilikinya silahkan cek link download dibawah ini. Semoga dapat menambah koleksi pribadi rekan semua.


Download Windows XP Pro SP2 Iso
Langsung aja silahkan cek link yang tersedia dibawah ini bagi rekan yang ingin memilikinya.


Link Download


Download Windows XP Professional SP3 Black Edition 2012 Iso File

Kali ini saya akan membagikan Windows XP Professional SP3 Black Edition 2012 yang sudah terintregrasi dengan drvier SATA / ACHI, LAN, WLAN, dan Chipset.
Mungkin di antara sahabat semua ada yang membutuhkan atau mungkin juga buat sahabat yang belum mencoba dan ingin mencobanya.
Windows XP Professional SP3 Black Edition 2012 ini juga, sahabat tidak memerlukan Serial Number lagi karena di dalam nya sudah di lengkapi dengan registrasi, jadi sahabat tidak usah repot-repot untuk mencari serial nya lagi.



Fitur terbaru di dalamnya :
* Windows XP Powertoy – Alt-Tab Replacement v1.0.
* Windows User Profile Hive Cleanup Service v1.6g.
* Microsoft BitLocker To Go Reader v1.0 (KB970401).
* Windows Feature Pack for Storage v1.0 (KB952013).
* Windows XP exFAT file system driver update package v1.0 (KB955704).
* Windows XP GDI+ Detection Tool v1 (KB873374).
* Windows XP QFEcheck v6.2.29.0.
* Microsoft Windows Browser Choice (KB976002 v5).
* Windows Genuine Advantage Validation v1.9.42.0 (KB892130) – Cracked Version.

Fitur lainnya:
* 7-Zip v9.20.
* Open Command Prompt Shell Extension v2.1.0.
* HashCheck Shell Extension v2.1.11.
* SumatraPDF v1.9.
* Unlocker v1.9.1.
* Virtual CloneDrive v5.4.5.0.
* K-Lite Mega Codec Pack v8.4.0.

Driver Pack:
(o) Windows XP Service Pack 3 Updates:
* Windows XP Service Pack 3 (KB936929).
* Windows Internet Explorer 8.
* Windows Media Player 11.
* Microsoft European Union Expansion Font Update v1.2.
* Microsoft XML Core Services v4.0 Service Pack 3 (KB973685).
* Windows XP Root Certificates Update (KB931125) Version November 2011.
* Windows XP CAPICOM v2102.
* Microsoft Windows Update Web Control 7.4.7600.243.
* Microsoft Update Catalog Web Control 7.4.7057.248.


BUAT YANG MAU DOWNLOAD FILENYA DISINI